Saham KINO sejak awal oktober ini mengalami kenaikan yang signifikan. setelah saya cek ternyata di Q3 laporan keuangan KINO sangat bagus . Perhatikan LK Q3 KINO di bawah ini :
Secara teknikal saham KINO Masuk fase strong bullish. saham KINO membentuk pattern falling wedge. Target saham KINO kisaran resistance 3300. Batasi resiko trading di level 2330.
Note :
Saham KINO tidak liquid.
Diatas data LK KINO QoQ, Pendapatan naik 22.4% , laba QoQ naik 143.5%. pada Q3 2017 membukukan Laba Bersih Rp 47 B atau naik 4919.0% dibanding Q3 2016 sebesar Rp 929 M. Pada perdagangan saat ini, PE Ratio (TTM) perseroan berada di level 45.19x.Pendapatan meningkat 21.0% menjadi Rp 922 B. Gross Profit Margin di kuartal ini adalah 43.3% dibandingkan dengan 37.2% di periode yang sama tahun lalu. Laba Kotor tercatat naik 40.8% menjadi Rp 399.19 B.
Terlihat jelas di kuartal 3 2017 kinerja KINO mulai pulih dibandingkan kinerja KINO di kuartal-kuartal sebelumnya. Itu alasan kenapa market maker mulai mengangkat harga saham KINO.
Katalis positif lainnya adalah KINO bentuk perusahaan patungan / joint venture (JV) dengan Malee Group. Dengan keberadaan JV itu, KINO akan lebih mudah mengekspor produk perawatan dan pemeliharaan tubuh dan produk farmasi ke Thailand melalui MKCL.
Target saham KINO secara teknikal analisis.
Secara teknikal saham KINO Masuk fase strong bullish. saham KINO membentuk pattern falling wedge. Target saham KINO kisaran resistance 3300. Batasi resiko trading di level 2330.
Note :
Saham KINO tidak liquid.