Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2018

Dimana bottom IHSG ?

IHSG masih sesuai dengan analisa yang dibuat sebelumnya disini  . IHSG masuk fase bearish dampak kondisi makro ekonomi antara lain : 1. Pelemahan rupiah 2. Yield (Tingkat imbal hasil ) obligasi pemerintah amerika yang naik di level psikologis 3% tertinggi sejak tahun 2013. Hal tersebut berdampak minat investor asing untuk menaruh uangnya di Indonesia yang semakin berkurang. Kondisi ini tercemin dari sepinya peminat surat utang negara yang diterbitkan pemerintah pada selasa kemarin. Dimana bottom IHSG secara teknikal analisis ? Potensi koreksi IHSG sudah kita reminder di group premium rikopedia mulai tanggal 10 april 2018. Bisa lihat historinya disini. Dan bisa baca artikel tentang IHSG disini Secara teknikal IHSG membentuk pattern inverse cup and handle. Target koreksi mayor IHSG kisaran level 5524-56XX.  Tentunya untuk capai target koreksi butuh waktu 1-2 bulan. Tidak langsung tercapai dalam waktu seminggu. Untuk minggu depan tanggal 30 april sd 4 M...

Valuasi sudah murah dimana level entry saham WSKT

Melanjutkan analisa dengan judul target koreksi saham WSKT . Saham WSKT fase bearish turun nyaris 30% dari level tertingginya. Pada harga sekarang valuasi saham WSKT bisa dibilang sangat murah dan terdiskon. Pada harga sekarang saham WSKT dihargai pada PE 4.28x dan PBV 1.20x. Saham WSKT selama 3 tahun terakhir nyaris selalu dihargai diatas PE 10x dan hanya pada tahun 2018 ini harga saham WSKT terdiskon besar2an dibawah PE 10. Secara kinerja saham WSKT cukup bagus di Q1 2018 pendapatan saham WSKT naik 73.58% YoY, Laba bersih perusahaan juga naik 273% YoY. Harga saham turun tajam dan cenderung bearish karena dampak kondisi makro ekonomi antara lain pelemahan rupiah, penurunan IHSG , dll. Jika kondisi makro mulai membaik harga saham WSKT peluang kembali naik diatas PE 10x.  Saya menggunakan target konservatif kisaran PE 8x maka target saham WSKT kisaran 3584. Dimana level entry/ area akumulasi saham WSKT Saham WSKT sudah masuk area buy di level 2000-2200 yang penah dibah...

Pattern ascending triangle saham PSAB

Saham PSAB konsolidasi di area resisten 290. Jika mampu menembus resisten 290 saham PSAB potensi membentuk pattern ascending triangle. Target pattern kisaran fibonacci 161.8% di level 360. Rekomendasi buy if breakout 290. Target 360. Stoploss 256. Dapatkan update analisa saham dari kami dengan join member premium  disini  Channel telegram  disini Facebook fanpage rikopedia  disini

Dampak pelemahan rupiah terhadap IHSG dan ekonomi indonesia

Rupiah melemah ke level 13870 bahkan sempat tembus level 13900. Pelemahan rupiah sudah kita antispasi sebelumnya di group premium Rikopedia. Bisa lihat analisanya dibawah ini. Nilai tukar rupiah terancam semakin melemah dengan kebijakan moneter luar negeri Amerika Serikat yang ingin menaikkan suku bunga acuan. Jika rupiah terus melemah tentunya dampaknya jelek buat makro ekonomi indonesia. Berikut beberapa dampak pelemahan rupiah terhadap ekonomi indonesia : 1. Jika dolar mahal dampaknya biaya produksi akan naik, dan pada akhirnya harga barang akan lebih mahal. Sementara konsumsi domestiknya masih stagnan akan mempengaruhi profit pengusaha. 2. Pelemahan rupiah bisa menjadi beban terhadap pembayaran cicilan dan bunga utang luar negeri pemerintah dan korporasi semakin membesar.Risiko gagal bayar utang swasta akan naik. 3. Indonesia sebagai negara net importir minyak mentah sangat sensitif terhadap pergerakan dolar AS. Jika dolar AS menguat terhadap rupiah, harga BBM akan t...

Potensi investasi dan trading saham SRIL

Katalis saham SRIL : 1. Pelemahan IDR. SRIL memiliki eksposur volume ekspor cukup besar.  memiliki penjualan dalam bentuk dollar. Pelemahan rupiah akan menguntungkan buat SRIL 2. Akuisisi 2 Perusahaan, Penjualan Sri Rejeki Isman (SRIL) Ditargetkan Naik 30%. Emiten bersandi saham SRIL tengah menjalani proses akuisisi dua perusahaan yakni PT Primayudha Mandirijaya dan PT Bitratex Industries . Dari komposisi penjualan pada 2017, paling banyak berasal dari penjualan benang hingga 37%-39%. Namun, bila penjualan dua perusahaan yang baru diakuisisi masuk ke SRIL maka komposisi penjualan benang bisa mencapai 50%-53% hingga akhir tahun ini.dua perusahaan baru tersebut berpotensi berkontribusi menyumbang penjualan sekitar US$180 juta—US$200 juta pada tahun ini. Adapun profil penjualan Primayudha dan Bitratex sebanyak 70% dijual ke luar negeri. SRIL sebelum akuisisi memiliki penjualan sebesar US$ 759.35juta. setelah akuisisi penjualan SRIL akan meningkat menjadi US$939 juta - ...

Portofolio Rikopedia dan Testimoni Member

Screenshot salah satu portofolio Rikopedia dengan modal awal 500 juta Kinerja Tahun 2018 Kinerja Tahun 2019 Januari February Maret April Mei Juni July  Agustus  September Oktober November  Desember Kinerja Tahun 2020 Tanggal 11 Mei akumulasi BBRI 2250 lot harga 2630 Trading SCMA 27-28 Mei 2020  Tanggal 4 Juni 2020 profit 36 juta dari BBNI Profit 68 Juta dari saham BBNI Profit 37 juta dari saham ELSA Profit 40 juta tanggal 19 Juni 2020  Profit 61 Juta tanggal 3 July 2020                                      Tanggal 19 Oktober 2020 Rikopedia beli BSDE 18361 lot November 2020 Desember 2020 Kinerja Tahun 2021 Januari 2021 Trading ELSA 27 Januari 2021 Bulan February profit 268 juta Bul...