Saham PWON salah satu saham pilihan di group Rikopedia. Saham PWON bergerak dalam fase uptrend/bullish. Saham PWON breakout resisten 725 potensi melanjutkan rally menuju target upper channel line kisaran level 810-830-900. Stop loss 650. Katalis saham PWON kinerja Q4 sangat bagus. Laba PWON naik menjadi 2.54 triliun 35.8% YoY, 17.1% QoQ. Didukung naiknya pendapatan 23% menjadi Rp.7.0 triliun. Pada harga sekarang PWON dihargai pada PE 14.25x dan PBV 2.37x.
Emiten property pada Q4 rata-rata mencatat laba bersih kinclong / above estimate.katalis sektor property lainnya adalah dari inflasi indonesia di bulan maret 2019 yang cukup rendah hanya 2.48% YoY. Inflasi yang cukup rendah akan membuat BI potensi memberikan stimulus yaitu penurunan suku bunga.
Cara join member premium Rikopedia klik di sini
Testimoni member premium Rikopedia cek di sini
Channel telegram klik di sini
Facebook fanpage klik di sini