Indeks turun 5% suspend 30 menit :))
>Jika IHSG turun lebih dari 5% dalam satu hari, BEI akan melakukan trading halt selama 30 menit.
>Jika penurunan berlanjut hingga lebih dari 10%, trading halt akan diperpanjang selama 30 menit lagi.
>Jika IHSG turun lebih dari 15%, BEI akan melakukan trading suspend, yaitu penghentian perdagangan hingga akhir sesi atau lebih, setelah mendapatkan persetujuan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK).